MariaRubino
Pemakai informasi akuntansi, antara lain : 1. Pimpinan perusahaan yaitu sebagai : ~ Bukti pertanggungjawaban bagi para pemilik perusahaan atas kepercayaan yg diberikan kepadanya utk mengelola perusahaan ~ Alat penilaian atas pelaksanaan kegiatan perusahaan ~ Alat utk mengukur tingkat biaya dari kegiatan2 perusahaan ~ Sbg dasar dan bahan pertimbangan dlm menetapkan rencana kegiatan perusahaan dimasa yg akan datang 2. Pemilik perusahaan : ~ Alat utk menilai hasil yg telah dicapai oleh pimpinan perusahaan ~ Dasar penentuan taksiran keuntungan yg akan diterima di masa mendatang serta utk mengetahui perkembangan harga saham yg dimiliki masing2 pemilik saham 3. Kreditur (pemberi pinjaman) : ~ Sbg dasar atau pertimbangan utk memutuskan apakah akan memberi kredit (pinjaman) kepada perusahaan dan menenentukan jumlah kredit yg akan diberikan 4. Pemerintah : ~ Penentuan besarnya pajak yg menjadi beban perusahaan ~ Utk kepentingan data statistik pada Dinas Perindustrian, Perdagangan dan BPS 5. Karyawan : ~ Utk mengetahui tingkat kemampuan perusahaan tmpt mereka bekerja dalam memberikan upah dan jaminan sosial lainnya.
1. Pimpinan perusahaan yaitu sebagai :
~ Bukti pertanggungjawaban bagi para pemilik perusahaan atas kepercayaan yg diberikan kepadanya utk mengelola perusahaan
~ Alat penilaian atas pelaksanaan kegiatan perusahaan
~ Alat utk mengukur tingkat biaya dari kegiatan2 perusahaan
~ Sbg dasar dan bahan pertimbangan dlm menetapkan rencana kegiatan perusahaan dimasa yg akan datang
2. Pemilik perusahaan :
~ Alat utk menilai hasil yg telah dicapai oleh pimpinan perusahaan
~ Dasar penentuan taksiran keuntungan yg akan diterima di masa mendatang serta utk mengetahui perkembangan harga saham yg dimiliki masing2 pemilik saham
3. Kreditur (pemberi pinjaman) :
~ Sbg dasar atau pertimbangan utk memutuskan apakah akan memberi kredit (pinjaman) kepada perusahaan dan menenentukan jumlah kredit yg akan diberikan
4. Pemerintah :
~ Penentuan besarnya pajak yg menjadi beban perusahaan
~ Utk kepentingan data statistik pada Dinas Perindustrian, Perdagangan dan BPS
5. Karyawan :
~ Utk mengetahui tingkat kemampuan perusahaan tmpt mereka bekerja dalam memberikan upah dan jaminan sosial lainnya.