Keuntungan utama memulai proses perencanaan dari bawah akan membangkitkan arah dan dorongan adalah benar.
Pembahasan
Kelebihan dari sistem “BOTTOM UP PLANNING” adalah
1. Peran masyarakat dapat optimal dalam memberikan masukan atau ide-ide kepada pemerintah dalam menjalakan suatu program.
2. Tujuan yang diinginkan oleh masyarakat akan dapat berjalan sesuai dengan keinginan masyrakat karena ide-idenya berasal dari masyarakat itu sendiri sehingga masayarakat bisa melihat apa yang diperlukan dan apa yang diinginkan.
3. Pemerintah tidak perlu bekerja secara optimal dikarenakan ada peran masyarakat lebih banyak.
4. Masyarakat akan lebih kreatif dalam mengeluarkan ide-ide yang yang akan digunakan dalam suatu jalannya proses suatu program.
Namun ada beberapa kelemahan dari sistem “BOTTOM UP PLANNING” ini, yaitu :
1. Pemerintah akan tidak begitu berharga karena perannya tidak begitu besar.
2. Hasil dari suatu program tersebut belum tentu biak karena adanya perbadaan tingkat pendidikan dan bisa dikatakn cukup rendah bila dibanding para pegawai pemerintahan.
3. Hubungan masyarakat dengan pemerintah tidak akan berlan lebih baik karena adanya silih faham atau munculnya ide-ide yang berbeda dan akan menyebabkan kerancuan bahkan salah faham antara masyarakat dengan pemerintah dikarenakan kurang jelasnya masing-masing tugas dari pemerintah dan juga masyarakat.
Namun bila dilihat dari kekurangan serta kelebihannya maka sistem yang dianggap paling baik adalah suatu sistem gabungan dari kedua jenis sistem (bottom up dan top down) karena banyak sekali kelebihan yang terdapat didalamya antara lain adalah selain masyarakat mampu berkreasi dalam mengembangkan ide-ide mereka sehingga mampu berjalan beriringan bersama dengan tujuan utama yang diinginkan dalam mencapai kesuksesan dalam menjalankan suatu program tersebut.
Verified answer
Keuntungan utama memulai proses perencanaan dari bawah akan membangkitkan arah dan dorongan adalah benar.
Pembahasan
Kelebihan dari sistem “BOTTOM UP PLANNING” adalah
1. Peran masyarakat dapat optimal dalam memberikan masukan atau ide-ide kepada pemerintah dalam menjalakan suatu program.
2. Tujuan yang diinginkan oleh masyarakat akan dapat berjalan sesuai dengan keinginan masyrakat karena ide-idenya berasal dari masyarakat itu sendiri sehingga masayarakat bisa melihat apa yang diperlukan dan apa yang diinginkan.
3. Pemerintah tidak perlu bekerja secara optimal dikarenakan ada peran masyarakat lebih banyak.
4. Masyarakat akan lebih kreatif dalam mengeluarkan ide-ide yang yang akan digunakan dalam suatu jalannya proses suatu program.
Namun ada beberapa kelemahan dari sistem “BOTTOM UP PLANNING” ini, yaitu :
1. Pemerintah akan tidak begitu berharga karena perannya tidak begitu besar.
2. Hasil dari suatu program tersebut belum tentu biak karena adanya perbadaan tingkat pendidikan dan bisa dikatakn cukup rendah bila dibanding para pegawai pemerintahan.
3. Hubungan masyarakat dengan pemerintah tidak akan berlan lebih baik karena adanya silih faham atau munculnya ide-ide yang berbeda dan akan menyebabkan kerancuan bahkan salah faham antara masyarakat dengan pemerintah dikarenakan kurang jelasnya masing-masing tugas dari pemerintah dan juga masyarakat.
Namun bila dilihat dari kekurangan serta kelebihannya maka sistem yang dianggap paling baik adalah suatu sistem gabungan dari kedua jenis sistem (bottom up dan top down) karena banyak sekali kelebihan yang terdapat didalamya antara lain adalah selain masyarakat mampu berkreasi dalam mengembangkan ide-ide mereka sehingga mampu berjalan beriringan bersama dengan tujuan utama yang diinginkan dalam mencapai kesuksesan dalam menjalankan suatu program tersebut.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang manfaat perencanaan brainly.co.id/tugas/18659030
2. Materi tentang tujuan dan manfaat perencanaan brainly.co.id/tugas/3828145
Detil Jawaban
Kelas : IX (SMP)
Mapel : IPS
Bab : Uang & Lembaga Keuangan
Kode : 9.10.6
Kata kunci : bottom up planning