Diketahui data suatu negara sbb. - GDP = 125.000 M - pajak langsung = 5.000 M - pajak tidak langsung = 10.000 M - penghasilan TKI di luar negeri = 50.000 M - penghasilan warga negara asing di indonesia = 25.000 M - penyusutan barang model = 2.500 M - iuran pensiun = 1.500 M - pajak perseroan = 10.000 M - laba di tahan = 12.000 M - Transfer payment = 20.000 M “ Tentukan besarnya GNP, NNP, NNI, PI, DI ? " tolong pakai cara ya kk...... karena gurunya ganas kk..... soal ini tentang pendapatan nasional kls X .....
zulkifly99
kenapa transper payment, iuran, laba ditahan dan pajak persero bisa masuk di PI
zulkifly99
dan kenapa penghasilan tki dan penghasilan wna bisa masuk di GNP
proprocrastinator
GNP adalah produksi yang dilakukan OLEH suatu negara, berarti nilai produksi yang dilakukan warga negaranya baik di dalam maupun di luar negeri dihitung. Sementara WNA tidak masuk GNP karena mereka masuk GNP negaranya sendiri (biar tidak dobel).
proprocrastinator
PI adalah pendapatan yang diterima oleh kumpulan individu, berarti laba ditahan tidak masuk (karena ditahan oleh perusahaan), pajak perseroan tidak masuk (karena dibayar oleh perusahaan ke negara), iuran juga tidak masuk (karena dibayar ke negara). Sementara transfer payment masuk karena individu menerima transfer payment.
zulkifly99
terima kasih jawabannya bang...berkat jawabannya hanya aku seorang saja yang benar di kelas...
=125.000 + 50.000 - 25.000
=150.000
NNP=GNP- Penyusutan= 150.000-2.500= 147.500
NNI= NNP - pajak tidak langsung= 147.500 - 10.000 = 137.500
PI= NNI + Transfer Payment - Iuran - Laba ditahan- Pajak perseroan
PI=137.500 + 20.000 - 1500- 12.000 -10.000
PI= 134.000
DI= PI-Pajak langsung= 134.000 - 5.000 = 129.000
Semoga membantu!