Sebutkan ciri ciri, kelemahan dan kebaikan sistem ekonomi pasar !
nisarahayu
Ciri-ciri sistem perekonomian pasar sebagai berikut : 1. Semua alat dan sumber produksi berada di tangan perseorangan, masyarakat, atau perusahaan. Dengan demikian, masing-masing orang bebas mengalokasikan sumber daya yang dimiliki sesuai bakat, keahlian, dan keinginannya (free property). 2. Adanya pembagian kelas dalam masyarakat, yaitu kelas pekerja (buruh) dan pemilik modal. Kaum pekerja pada umumnya tergantung pada keberadaan pemilik modal. Para pemilik modal inilah yang mendirikan usaha dan menggerakkan perekonomian dalam sistem pasar bebas. 3. Adanya persaingan antarpengusaha untuk memperoleh laba sebesar-besarnya (profit motive). Bagi para pengusaha, laba merupakan sumber pengumpulan (akumulasi) modal. Laba yang tinggi berarti membuka kesempatan untuk memperluas usaha. 4. Pemerintah tidak melakukan campur tangan dalam pasar, sehingga penentuan harga terjadi karena mekanisme pasar, yaitu hubungan antara permintaan (demand) dan penawaran (supply). Campur tangan negara dibatasi pada hal-hal yang tidak dapat diusahakan swasta namun menjadi syarat terselenggaranya pasar bebas, misalnya keamanan negara. kelebihannya sebgai berikut : 1. Setiap individu bebas memiliki kekayaan dan sumber daya produksi. 2. Inisiatif dan kreativitas masyarakat dalam kegiatan ekonomi dapat dikembangkan. 3. Adanya persaingan produsen untuk menghasilkan barang yang bermutu. 4. Efisiensi dan efektivitas tinggi, karena tindakannya selalu didasarkan pada prinsip ekonomi. kelemahannya sebgai berikut : 1. Kebebasan mudah disalahgunakan oleh pihak yang kuat dari segi ekonomi untuk memeras pihak yang lemah. 2. Persaingan untuk merebut pasaran dapat mendorong terbentuknya monopoli, kolusi usaha dan konglomerasi yang mengancam pengusaha lemah. 3. Munculnya kesenjangan yang semakin besar antara golongan ekonomi kuat dengan yang lemah. 4. Perekonomian mudah terguncang ketidakstabilan.
1 votes Thanks 2
AsruulCiri Ciri Sistem Ekonomi Pasar - hak milik atas alat produksi berada di tangan perorangan - harga barang sesuai dengan kesepakatan penjual dan pembeli - adanya persaingan bebas - tidak ada campur tangan pemerintah - modal pemegang perang penting - terbuka kesempatan bg individu untuk mengejar keuntungan
Kebaikan Sistem Ekonomi - Dpt meningkatkan efisiensi dan kualitas barang yang diproduksi - Terdorong untuk mengajar kemakmuran bg diri sndiri - Setiap pengusaha termotivasi mecari keuntungan - Pelimilihan sektor usaha disesuaikan dg kemampuan
Kelemahan Sistem Ekonomi - menimbulkan persaingan tdk sehat - terdapat kesenjangan kaya dan miskin - menimbulkan monopoli - terdapat ekploitasi SDM - pemanfaatan SDA secara berlebihan
1. Semua alat dan sumber produksi berada di tangan perseorangan, masyarakat, atau perusahaan. Dengan demikian, masing-masing orang bebas mengalokasikan sumber daya yang dimiliki sesuai bakat, keahlian, dan keinginannya (free property).
2. Adanya pembagian kelas dalam masyarakat, yaitu kelas pekerja (buruh) dan pemilik modal. Kaum pekerja pada umumnya tergantung pada keberadaan pemilik modal. Para pemilik modal inilah yang mendirikan usaha dan menggerakkan perekonomian dalam sistem pasar bebas.
3. Adanya persaingan antarpengusaha untuk memperoleh laba sebesar-besarnya (profit motive). Bagi para pengusaha, laba merupakan sumber pengumpulan (akumulasi) modal. Laba yang tinggi berarti membuka kesempatan untuk memperluas usaha.
4. Pemerintah tidak melakukan campur tangan dalam pasar, sehingga penentuan harga terjadi karena mekanisme pasar, yaitu hubungan antara permintaan (demand) dan penawaran (supply). Campur tangan negara dibatasi pada hal-hal yang tidak dapat diusahakan swasta namun menjadi syarat terselenggaranya pasar bebas, misalnya keamanan negara.
kelebihannya sebgai berikut :
1. Setiap individu bebas memiliki kekayaan dan sumber daya produksi.
2. Inisiatif dan kreativitas masyarakat dalam kegiatan ekonomi dapat dikembangkan.
3. Adanya persaingan produsen untuk menghasilkan barang yang bermutu.
4. Efisiensi dan efektivitas tinggi, karena tindakannya selalu didasarkan pada prinsip ekonomi.
kelemahannya sebgai berikut :
1. Kebebasan mudah disalahgunakan oleh pihak yang kuat dari segi ekonomi untuk memeras pihak yang lemah.
2. Persaingan untuk merebut pasaran dapat mendorong terbentuknya monopoli, kolusi usaha dan konglomerasi yang mengancam pengusaha lemah.
3. Munculnya kesenjangan yang semakin besar antara golongan ekonomi kuat dengan yang lemah.
4. Perekonomian mudah terguncang ketidakstabilan.
- hak milik atas alat produksi berada di tangan perorangan
- harga barang sesuai dengan kesepakatan penjual dan pembeli
- adanya persaingan bebas
- tidak ada campur tangan pemerintah
- modal pemegang perang penting
- terbuka kesempatan bg individu untuk mengejar keuntungan
Kebaikan Sistem Ekonomi
- Dpt meningkatkan efisiensi dan kualitas barang yang diproduksi
- Terdorong untuk mengajar kemakmuran bg diri sndiri
- Setiap pengusaha termotivasi mecari keuntungan
- Pelimilihan sektor usaha disesuaikan dg kemampuan
Kelemahan Sistem Ekonomi
- menimbulkan persaingan tdk sehat
- terdapat kesenjangan kaya dan miskin
- menimbulkan monopoli
- terdapat ekploitasi SDM
- pemanfaatan SDA secara berlebihan