Sebuah pasar menjuah sebuah produk X dengan harga Rp.5000,00 per unit. Jumlah produk X yang di tawarkan 20 unit. Ketika harga turun menjadi Rp.4500,00 per unit, jumlah produk X yang di tawarkan menjadi 10 unit. Berdasarkan data tersebut, elastisitas penawaran tersebut berjenis ...
Ditanya : E ?
Jawab : E : ¤Q/¤P×P/Q
10/500×5000/20
10/2=5 》E>1 elastis
Jawaban : ELASTIS