Salsabilamp
1. Jumlah pembeli dan penjual sangat banyak. 2. Barang yang diperdagangkan bersifat homogen. 3. Terdapat kebebasan keluar masuk pasar (free entry dan free exit), baik bagi pembeli maupun penjual. 4. Tidak ada hambatan dalam mobilitas sumber ekonomi dari satu usaha ke usaha lain. 5. Kurva permintaan yang dihadapi seorang produsen adalah garis lurus horizontal, artinya harga cenderung stabil walaupun jumlah barang yang terjual mengalami perubahan. 6. Penjual dan pembeli memahami keadaan pasar secara sempurna. 7. Pembeli dan penjual bebas mengadakan perjanjian, tanpa ada campur yangan pemerintah.