Mengapa permintaan dan penawaran agregat dapat menjadi faktor yang mempengaruhi pendapatan nasional?
Cholis07
Karena apabila jumlah Permintaan lebih banyak daripada jumlah produksi akan menaikkan harga suatu pasar, namun apabila sebaliknya akan menurunkan pendapatan dan itu akan mengurangi jumlah pembayaran suatu pajak nasional.