Jelaskan arti manusia sbg makluk sosial Dan makluk ekonomi
rachmisetyoasih
Manusia dalam menghadapi kehidupannya tidak dapat memenuhi kebutuhan hidupnya dengan sendirian karena setiap manusia akan bergantung kepada manusia yang lain. Hal ini yang menyebutkan bahwa manusia adalah makhluk sosial (homo socialis). Sebagai makhluk sosial manusia melakukan berbagai kegiatan, berinteraksi dengan sesama manusia dan lingkungannya. Hal itu dilakukan untuk mempertahankan hidupnya dan berkembang.
menghadapi kehidupannya
tidak dapat memenuhi
kebutuhan hidupnya dengan
sendirian karena setiap manusia
akan bergantung kepada
manusia yang lain. Hal ini yang
menyebutkan bahwa manusia
adalah makhluk sosial (homo
socialis). Sebagai makhluk
sosial manusia melakukan
berbagai kegiatan, berinteraksi
dengan sesama manusia dan
lingkungannya. Hal itu
dilakukan untuk
mempertahankan hidupnya dan
berkembang.