Diketahui: Perlengkapan kantor Rp. 1.500.000 Peralatan Kantor Rp 3.750.000 Piutang Dagang Rp 20.750.000 Pembelian Rp 15.500.000
Berdasarkan data tersebut, besarnya rekapitulasi jurnal pembelian adalah ... Berserta penjelasannya ya, terimakasih
MariaRubino
Jurnal pembelian termasuk salah satu jurnal khusus yaitu jurnal yg khusus untuk mencatat transaksi pembelian kredit baik berupa barang dagangan maupun barang yang lain dengan pembayaran kredit (utang). Dari data yang diberikan tidak diinformasikan apakah perlengkapan dan peralatan kantor dibeli secara tunai atau kredit jadi belum tentu bisa dikelompokkan dalam pembelian kredit yg menimbulkan utang. Sedangkan ada akun dan saldo Pembelian yaitu sebesar Rp 15.500.000 Rekapitulasinya yaitu : ~ Dikolom debet ada akun Pembelian Rp 15.500.000 ~ Dikolom kredit ada akun Utang dagang Rp 15.500.000
Dari data yang diberikan tidak diinformasikan apakah perlengkapan dan peralatan kantor dibeli secara tunai atau kredit jadi belum tentu bisa dikelompokkan dalam pembelian kredit yg menimbulkan utang. Sedangkan ada akun dan saldo Pembelian yaitu sebesar Rp 15.500.000
Rekapitulasinya yaitu :
~ Dikolom debet ada akun Pembelian Rp 15.500.000
~ Dikolom kredit ada akun Utang dagang Rp 15.500.000