Dalam Hukum Permintaan dijelaskan bahwa semakin rendah tingkat harga suatu barang akan semakin banyak barang tersebut yang diminta, dan sebaliknya. Mengapa pada saat hari raya harga-harga barang semakin naik tetapi permintaan juga semakin bertambah. Jelaskan mengapa!