1. jelaskan arti benda pemuas kebutuhan! 2. sebutkan & jelaskan macam-macam kegunaan suatu barang dilihat dari bentuk. berikan contoh masing-masing 3! 3. sebutkan penyebab kelangkaan ±4!
SPuteriUkhrowi
1. benda pemuas kebutuhan: segala sesuatu yang dapat memuaskan kebutuhan manusia 2, kegunaan bentuk: suatu barang akan lebih berguna jika diubah dari bentuk asal nya. contoh: kayu menjadi perabotn rumah tangg, benag menjadi kain, 3. aktor keterbatasan sumber daya, perbedaan letak geografis, rendahnya kemampuan produksi
7 votes Thanks 13
arahmans10
Untuk memenuhi kebutuhan manusia diperlukan alat pemuas, atau secara sederhana bisa dipenuhi oleh barang dan jasa. Dengan kata lain, barang adalah setiap benda berwujud yang mempunyai faedah atau guna (utility) bagi manusia. Dan jasa adalah benda tak berwujud/abstrak yang juga berfungsi sebagai alat pemuas kebutuhan manusia.
2. a. Barang konkret/nyata/material,
adalah alat pemuas kebutuhan manusia yang berupa zat, dapat diraba dan dilihat. Misalnya rumah, makanan, sepeda motor, mobil, dan perhiasan.
b. Barang abstrak/immaterial,
adalah alat pemuas kebutuhan manusia yang tidak dapat diraba dan dilihat tetapi dapat dirasakan, atau lebih dikenal dengan jasa. Misalnya nama baik (goodwill), hak cipta, dan merk dagang.
2, kegunaan bentuk: suatu barang akan lebih berguna jika diubah dari bentuk asal nya. contoh: kayu menjadi perabotn rumah tangg, benag menjadi kain,
3. aktor keterbatasan sumber daya, perbedaan letak geografis, rendahnya kemampuan produksi
Dengan kata lain, barang adalah setiap benda berwujud yang mempunyai faedah atau guna (utility) bagi manusia. Dan jasa adalah benda tak berwujud/abstrak yang juga berfungsi sebagai alat pemuas kebutuhan manusia.
2.
a. Barang konkret/nyata/material,
adalah alat pemuas kebutuhan manusia yang berupa zat, dapat diraba dan dilihat. Misalnya rumah, makanan, sepeda motor, mobil, dan perhiasan.
b. Barang abstrak/immaterial,
adalah alat pemuas kebutuhan manusia yang tidak dapat diraba dan dilihat tetapi dapat dirasakan, atau lebih dikenal dengan jasa. Misalnya nama baik (goodwill), hak cipta, dan merk dagang.
3. a. Keterbatasan sumber daya.
b. Perbedaan letak geografis
c. Pertambahan jumlah penduduk.
d. Keterbatasan kemampuan produksi.
maaf kalau salah