1. bagaimana cara mengidentifikasi bayi yang tertukar ? 2. mengapa diteksi sidik jari dapat digunakan untuk menentukan identitas pelaku kejahatan ? 3. bagaimana peran kromosom, DNA, dan gen dalam menyelesaikan kedua kasus tersebut ?
keziam
1. Dilihat dari kesamaan DNA bayi dengan orang tuanya. 2. Karena sidik jari setiap orang pasti berbeda, dan setiap kita menyentuh segala sesuatu pasti tertinggal sidik jari kita di benda itu walau kita tidak bisa melihatnya.. Tapi ada alat yg bisa mendeteksinya. 3. Kromosom, DNA, gen setiap orang juga berbeda.. Namun biasanya jika orang tua dan anak kandung cukup mirip dan bisa dideteksi.. Jadi untuk masalah yang pertama DNA, gen, kromosom dapat dilihat kemiripan anak dengan orangtuannya. Sedangkan masalah kedua dengan mengetahui DNA, gen, kromosom, maka pelaku kejahatan semakin mudah dilacak.