Audreycyrusalizada9
1. Faktor Internal Terjadinya Hubungan Sosial Faktor dari dalam diri seseorang yang mendorong terjadinya hubungan sosialadalah sebagai berikut.a. Keinginan untuk meneruskan atau mengembangkan keturunan dengan melaluiperkawinanantara dua orang yang berlainan jenis saling tertarik danberinteraksi.b. Keinginan untuk memenuhi kebutuhan hidup karena manusia membutuhkanorang lain untuk memenuhi kebutuhannya.c. Keinginan untuk mempertahankan hidup terutama menghadapi serangan dariapapun.d. Keinginan untuk melakukan komunikasi dengan sesama.2. Faktor Eksternal Terjadinya Hubungan Sosial