Dari 10 orang yang terdiri dari 6 analisis dan 4 ahli lingkungan hidup akan disusun suatu tim peneliti yang berangotakan 5 orang. banyak cara membentuk tim tersebut sehingga terdapat paling sedikit 3 analisis?
DB45
N(S) = 10 n(A) = 6 n(B)= 4 tim 5 orang paling sedikit 3 analis, kemungkinan 1) 3 A, dan 2 B = 6c3 x 4c2 = 120 2) 4A, dan 1 B = 6c4 x 4c1 = 60 3) 5 A = 6c5 = 6 banyak cara = 186
n(A) = 6
n(B)= 4
tim 5 orang paling sedikit 3 analis, kemungkinan
1) 3 A, dan 2 B = 6c3 x 4c2 = 120
2) 4A, dan 1 B = 6c4 x 4c1 = 60
3) 5 A = 6c5 = 6
banyak cara = 186