Seorang siswa mencampurkan beberapa larutan sebagai berikut : I. 10 mL larutan NaOH 0,1 M + 10 mL larutan HCl 0,1 M II. 10 mL larutan NaOH 0,1 M + 10 mL larutan H₂SO₄ 0,1 M III. 10 mL larutan Ca(OH)₂ 0,1 M + 10 mL larutan HCl 0,1 M IV. 10 mL larutan Ca(OH)₂ 0,1 M + 10 mL larutan H₂SO₄ 0,1 M V. 10 mL larutan KOH 0,1 M + 10 mL larutan HNO₃ 0,1 M jika masing-masing diberi indikator metil merah, maka percobaan yang menunukan warna merah tua setelah direaksikan adalah.. (mohon, besertakan alasanya makasih :)
ekaseptianiputri
Metil merah Trayek pH = 4,4 - 6,2 Trayek warna = merah - kuning
Karena itu berwarna merah kemungkinan sisa di asam. jawabanya no. 2. (1) tepat habis. warna tidak mungkin berwarna merah kemungkinan orange (2) sisa di asam kemungkinan berwarna merah tua. (3) sisa di basa kemungkinan berwarn kuning (4) tepat habis, warna tidak mungkin berwarna merah kemungkinan orange (5) tepat habis juga.
Trayek pH = 4,4 - 6,2
Trayek warna = merah - kuning
Karena itu berwarna merah kemungkinan sisa di asam. jawabanya no. 2.
(1) tepat habis. warna tidak mungkin berwarna merah kemungkinan orange
(2) sisa di asam kemungkinan berwarna merah tua.
(3) sisa di basa kemungkinan berwarn kuning
(4) tepat habis, warna tidak mungkin berwarna merah kemungkinan orange
(5) tepat habis juga.