Sejumlah pohon ditanam di sepanjang rel kereta api dengan jarak antar masing-masing pohon adalah 5 m , Sebuah kereta api memerlukan waktu 30 detik untuk melewati pohon pertama hingga pohon yang ke-106. Berapa kecepatan kereta api tersebut jika panjang kereta api adalah 75 mPilihan: A.20m/s B.21m/s C.22m/s D23m/s
Jawaban:
B.21m/s
Penjelasan dengan langkah-langkah:
karena menurut saya caranya
106×5=530
530÷30=21
#backtoschool2019
•
Jarak antara pohon 1 dg pohon 106
= 105 × 5
= 525 m
525 m akan dilalui, tepat bagian depan KA di 600 m
Kecepatan KA
= 600/30
= 20 m/dtk ✔