Bangun limas adalah bangun ruang yang memiliki alas berbentuk segi-n. Rumus volume nya adalah :
Volume limas = x luas alas x tinggi
Luas alas limas tergantung dengan bentuk alas nya.
=> Alas limas jika berbentuk segitiga :
Luas alas = x alas segitiga x tinggi segitiga
=> Alas limas jika berbentuk persegi :
Luas alas = sisi x sisi
=> Alas limas jika berbentuk trapesium :
Luas alas = x jumlah sisi sejajar x tinggi trapesium
Sedangkan untuk rumus luas permukaan limas adalah :
Luas permukaan limas = luas alas + jumlah luas sisi-sisi tegak limas.
Keliling alas sebuah limas yg berbentuk persegi adalah 80 cm, maka panjang sisi alas limas adalah :
K = 4 x sisi
80 cm = 4 x sisi
> bagilah masing - masing ruas dengan 4
80 cm : 4 = 4 : 4 x sisi
sisi = 80 cm : 4
sisi = 20 cm
Luas sisi tegak limas BCT yaitu luas segitiga :
= x alas x tinggi
= x 20 cm x 26 cm
= x ( 20 : 2 ) cm x 26 cm
= x 10 cm x 26 cm
= 260 cm²
Hitung luas alas limas, yaitu :
= sisi x sisi
= 10 cm x 10 cm
= 100 cm²
Luas permukaan limas adalah :
= luas alas + ( 4 x luas sisi - sisi tegak limas )
= 400 cm² + ( 4 x 260 cm² )
= 100 cm² + 1.040 cm²
= 1.140 cm²
Sehingga luas permukaan limas adalah 1.140 cm²
-----------------------------------------------------------------------------------------------
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Bangun limas adalah bangun ruang yang memiliki alas berbentuk segi-n. Rumus volume nya adalah :
Volume limas = x luas alas x tinggi
Luas alas limas tergantung dengan bentuk alas nya.
=> Alas limas jika berbentuk segitiga :
Luas alas = x alas segitiga x tinggi segitiga
=> Alas limas jika berbentuk persegi :
Luas alas = sisi x sisi
=> Alas limas jika berbentuk trapesium :
Luas alas = x jumlah sisi sejajar x tinggi trapesium
Sedangkan untuk rumus luas permukaan limas adalah :
Luas permukaan limas = luas alas + jumlah luas sisi-sisi tegak limas.
Pembahasan
Keliling alas sebuah limas yg berbentuk persegi adalah 80 cm, maka panjang sisi alas limas adalah :
K = 4 x sisi
80 cm = 4 x sisi
> bagilah masing - masing ruas dengan 4
80 cm : 4 = 4 : 4 x sisi
sisi = 80 cm : 4
sisi = 20 cm
Luas sisi tegak limas BCT yaitu luas segitiga :
= x alas x tinggi
= x 20 cm x 26 cm
= x ( 20 : 2 ) cm x 26 cm
= x 10 cm x 26 cm
= 260 cm²
Hitung luas alas limas, yaitu :
= sisi x sisi
= 10 cm x 10 cm
= 100 cm²
Luas permukaan limas adalah :
= luas alas + ( 4 x luas sisi - sisi tegak limas )
= 400 cm² + ( 4 x 260 cm² )
= 100 cm² + 1.040 cm²
= 1.140 cm²
Sehingga luas permukaan limas adalah 1.140 cm²
Pelajari lebih lanjut
-----------------------------------------------------------------------------------------------
Detil Jawaban