September 2018 1 63 Report
Kode soal : 2014-28-11-03
Jenis soal : Deret
Level : Medium
Petunjuk :
⇒ Kerjakan dengan jawaban yg lengkap dengan caranya !
⇒ Telitilah dalam membaca maksud soal, dan menganalisis data pada soal !
Soal :
Diberikan lingkaran L₁ dengan jari-jari R di dalam ling-karan L₁ dibuat bujur sangkar B₁ dengan keempat titik sudutnya terletak terletak pada busur L₁. Di dalam B₁ dibuat pula lingkaran L₂ yang menyinggung keempat sisi bujur sangkar. Dalam L₂ dibuat pula lingkaran B₂ dengan keempat titik sudutnya terletak pada busur L₂. Demikian seterusnya sehingga diperoleh lingkaran-ling karan L₁, L₂, L₃ . . . . . dan bujur sangkar-bujur sangkar B₁, B₂, B₃. . . . . . . Jumlah luas seluruh lingkaran dan bu-jur sangkar adalah …


Catatan :
Ingat, baca soal dengan teliti, agar jawabannya bisa ketemu
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.