Jika harga seekor ayam dan dua ekor itik adalah Rp. 110.000 dan harga dua ekor ayam dan seekor itik adalah Rp. 145.000. harga seekor ayam dan seekor itik berturut-turut adalah... a. Rp. 25.000 dan Rp. 60.000 b. Rp. 30.000 dan Rp. 57.500 c. Rp. 35.000 dan Rp. 55.000 d. Rp. 57.500 dan Rp. 30.000 e. Rp. 60.000 dan Rp. 25.000 (pakai cara)
2A 1I = 145.000 | X2 | 4A 2I = 290.000
3A = 180.000
Ayam =180.000 : 3 = 60.000
2. 1A 2I = 110.000 | X2 | 2A 4I = 220.000
2A 1I = 145.000 | X1 | 2A 1I = 145.000
3I = 75.000
Itik =75.000 : 3 = 25.000
jawaban ; e. Rp. 60.000 dan Rp. 25.000
moga membantu.......