Garis a melalui titik P(4,0) dan Q(0,2). jika garis b melalui titik p dan tegak lurus dengan garis a, persamaan garis b adalah dijawab dengan lengkap dan logis yaa
Anpuj
Garis b tegak lurus dngan garis a berarti hasil kali gradien 2 garis tersebut adalah -1. untuk menentukan pers garis b, berrti kita tentukan dulu gradien garis tersebut, untuk menentukan gradien garis b, kita cari dulu gradien garis a gradien garis a dapat diketahui apabila kita menentukan pers garis a. pers garis a yang melalui 2 titik (dalam hal ini titik P dan Q) dirumuskan (y-y1)/(y2-y1) = (x-x1)/(x2-x1) ............................(i) misal P(4, 0) = P(x1, y1), dan Q(0,2)=Q(x2,y2) substitusikan koordina P dan Q ke pers (i), diperoleh (y-0)/(2-0) = (x-4)/(0-4) y/2 = (x-4)/(-4) -4y = 2(x-4) >> y = -1/2(x-4) y = -1/2x + 2 pers tsb telah berbentuk y = mx + c, dng m = gradien. jadi gradien garis a adalah m = -1/2
spt yang dijelaskan diatas, hasil kali gradien garis yang tegak lurus adl -1 , maka kita kalikan gradien garis a dengan gradien garis b sehingga hasilnya -1. misal gradien garis b adlah m2 maka -1/2 x m2 = -1 >> m2 = -1/(-1/2) = 2
terakhir, kita tentukan persamaan garis b yang melalui titik P(4,0) dan bergradien m2 = 2 yaitu (y-y1) = m2(x-x1) >> (y-0) = 2(x-4) y = 2x - 8, itulah jawabannya
untuk menentukan pers garis b, berrti kita tentukan dulu gradien garis tersebut,
untuk menentukan gradien garis b, kita cari dulu gradien garis a
gradien garis a dapat diketahui apabila kita menentukan pers garis a.
pers garis a yang melalui 2 titik (dalam hal ini titik P dan Q) dirumuskan
(y-y1)/(y2-y1) = (x-x1)/(x2-x1) ............................(i)
misal P(4, 0) = P(x1, y1), dan Q(0,2)=Q(x2,y2)
substitusikan koordina P dan Q ke pers (i), diperoleh
(y-0)/(2-0) = (x-4)/(0-4)
y/2 = (x-4)/(-4)
-4y = 2(x-4) >> y = -1/2(x-4)
y = -1/2x + 2
pers tsb telah berbentuk y = mx + c, dng m = gradien. jadi gradien garis a adalah m = -1/2
spt yang dijelaskan diatas, hasil kali gradien garis yang tegak lurus adl -1 , maka kita kalikan gradien garis a dengan gradien garis b sehingga hasilnya -1. misal gradien garis b adlah m2 maka
-1/2 x m2 = -1 >> m2 = -1/(-1/2) = 2
terakhir, kita tentukan persamaan garis b yang melalui titik P(4,0) dan bergradien m2 = 2 yaitu
(y-y1) = m2(x-x1) >> (y-0) = 2(x-4)
y = 2x - 8,
itulah jawabannya
semoga membantu dan mudah dipahami
#FunWithMath