Evolusi merupakan sebuah perjalanan panjang yang menyebabkan banyak perubahan yang signifikan dalam kehidupan. Berikut ini yang bukan merupakan bukti-bukti adanya evolusi adalah.... A) adanya variasi di antara individu dalam satu keturunan B) adanya homologi antarorgan sistem pada makhluk hidup C) ditemukannya fosil-fosil di berbagai lapisan bumi yang menunjukkan adanya perubahan D) tidak adanya hasil studi komparatif perkembangan embrio E) adanya perngaruh penyebaran geografis
Bukti-buktu evolusi antara lain :
1. Adanya variasi pada makhluk hidup
2. Penyebaran geografi....contohnya penyebaran burung finch dari amrlerika selatan ke pulau galapagos
3. Fosil
4. Adanya organ sisa ...contohnya tulabg ekor,umbai cacing
5. Homologi organ
6. Persamaan perkembangan embrio yang dipelajari dalam Ontigeni dan filogeni.
Jadi jawabnya D
+++++++++++++++++++++++++++++
Kelas: 12
Mapel: biologi
Kategori: evolusi