PENGERTIANSEGIEMPATsendiri adalah bangun datar yang memiliki 4 sisi. Segi empat terdiri dari beberapa jenis diantaranya seperti persegi, persegi panjang, jajar genjang, dll.
JENIS-JENISSEGIEMPAT:
Jenis bangun datar yang termasuk segi empat yang pertama adalah PERSEGI. Pengertian persegi adalah bangun datar yang memiliki 4 buah Sisi si dengan ukuran panjang sisi yang sama besar.
Sudut yang dimiliki oleh bangun datar persegi adalah 4 sudut dan memiliki besar sudut yang sama yaitu 90 derajat. Bangun datar persegi juga memiliki sifat-sifat atau karakteristik yang menjadi pembeda dengan jenis bangun datar segi empat yang lainnya.
SIFAT-SIFATPERSEGI:
Bangun datar persegi memiliki 4 buah sumbu simetri karena bangun datar persegi memiliki 4 sisi yang sama besar dan juga memiliki 4 buah simetri putar
Masing-masing sudut membentuk sudut siku-siku dan setiap sudut bangun datar persegi memiliki ukuran yang sama besar yaitu 90°
Kedua diagonal dari bangun datar persegi tersebut saling berpotongan tegak lurus dan membagi dua sama panjang.
Memiliki 2 buah diagonal yang panjang diagonal tersebut yang sama besar.Memiliki sisi yang berhadapan sejajar.
Rumuskelilingpersegi:
s = Sisi persegi
Keliling = s + s + s + s
Rumusluaspermukaanpersegi
luas= s × s atau s²
PERSEGIPANJANG merupakan salah satu jenis bangun datar yang termasuk ke dalam segiempat karena pada persegi panjang terdapat 4 buah sisi dengan 2 pasang sisi yang saking berhadapan dan sejajar serta memiliki ukuran panjang sisi yang sama besar. Bangun datar persegi panjang memiliki sifat atau karakteristik yang menjadi pembeda persegi panjang dengan jenis bangun datar segi empat yang lainnya.
SIFAT-SIFATPERSEGIPANJANG:
Memiliki 4 buah sisi dan juga memiliki 4 buah titik sudut
Memiliki 2 buah sumbu simetri dan 2 buah simetri putar tingkat
Memiliki 4 buah sudut yang sama besar yaitu sudut siku-siku 90 derajat
Memiliki 2 diagonal dengan ukuran yang sama panjang dan saling berpotongan serta juga membagi dua sama panjang
Memiliki 2 sisi yang berhadapan sama panjang
Memiliki sisi yang berhadapan sejajar.
Rumurkelilingpersegipanjang:
P = Panjang
L = Lebar
Keliling = p + l + p +
Rumusluaspersegipanjang:
Luas = p x l
JAJARGENJANGadalah jenis bangun datar segi empat yang memiliki 4 buah sisi dan dua pasang sisi jajar genjang tersebut masing-masing sisinya berhadapan sama panjang dan sejajar. Bangun datar jajar genjang memiliki sifat atau karakteristik yang dapat membedakan jajar genjang dengan jenis bangun datar segiempat yang lainnya.
SIFAT-SIFATJAJARGENJANG:
Memiliki 4 buah titik sudut.Memiliki 2 pasang sisi dengan ukuran yang sama panjang dan sejajar
Memiliki 2 sudut yang berdekatan yang besarnya 180° atau saling berpelurus
Memiliki 2 pasang sudut lancip dan 2 pasang sudut tumpul, serta masing-masing sudut saling berhadapan
Bangun datar jajar genjang tidak memiliki simetri putar yang tidak memiliki simetri lipat
Memiliki 2 diagonal dengan ukuran yang tidak sama besar
Jawaban:
•Mempunyai 4 sisi yang saling berhadapan sama panjang dan sejajar.
•AB = DC dan AB // DC.
•AD = BC dan AD // BC.
•Mempunyai 4 sudut siku-siku yaitu •latex∠A=∠B=∠C=∠D=900.
•Mempunyai 2 diagonal yang sama panjang dan saling membagi dua sama panjang.
•AC = BD dan AO = OC = OB = OD.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
maaf kalau gak salah
Jawaban:
PENGERTIAN SEGIEMPAT sendiri adalah bangun datar yang memiliki 4 sisi. Segi empat terdiri dari beberapa jenis diantaranya seperti persegi, persegi panjang, jajar genjang, dll.
JENIS-JENIS SEGIEMPAT:
Jenis bangun datar yang termasuk segi empat yang pertama adalah PERSEGI. Pengertian persegi adalah bangun datar yang memiliki 4 buah Sisi si dengan ukuran panjang sisi yang sama besar.
Sudut yang dimiliki oleh bangun datar persegi adalah 4 sudut dan memiliki besar sudut yang sama yaitu 90 derajat. Bangun datar persegi juga memiliki sifat-sifat atau karakteristik yang menjadi pembeda dengan jenis bangun datar segi empat yang lainnya.
SIFAT-SIFAT PERSEGI:
Bangun datar persegi memiliki 4 buah sumbu simetri karena bangun datar persegi memiliki 4 sisi yang sama besar dan juga memiliki 4 buah simetri putar
Masing-masing sudut membentuk sudut siku-siku dan setiap sudut bangun datar persegi memiliki ukuran yang sama besar yaitu 90°
Kedua diagonal dari bangun datar persegi tersebut saling berpotongan tegak lurus dan membagi dua sama panjang.
Memiliki 2 buah diagonal yang panjang diagonal tersebut yang sama besar.Memiliki sisi yang berhadapan sejajar.
Rumus keliling persegi:
s = Sisi persegi
Keliling = s + s + s + s
Rumus luas permukaan persegi
luas= s × s atau s²
PERSEGI PANJANG merupakan salah satu jenis bangun datar yang termasuk ke dalam segiempat karena pada persegi panjang terdapat 4 buah sisi dengan 2 pasang sisi yang saking berhadapan dan sejajar serta memiliki ukuran panjang sisi yang sama besar. Bangun datar persegi panjang memiliki sifat atau karakteristik yang menjadi pembeda persegi panjang dengan jenis bangun datar segi empat yang lainnya.
SIFAT-SIFAT PERSEGI PANJANG:
Memiliki 4 buah sisi dan juga memiliki 4 buah titik sudut
Memiliki 2 buah sumbu simetri dan 2 buah simetri putar tingkat
Memiliki 4 buah sudut yang sama besar yaitu sudut siku-siku 90 derajat
Memiliki 2 diagonal dengan ukuran yang sama panjang dan saling berpotongan serta juga membagi dua sama panjang
Memiliki 2 sisi yang berhadapan sama panjang
Memiliki sisi yang berhadapan sejajar.
Rumur keliling persegi panjang:
P = Panjang
L = Lebar
Keliling = p + l + p +
Rumus luas persegi panjang:
Luas = p x l
JAJAR GENJANG adalah jenis bangun datar segi empat yang memiliki 4 buah sisi dan dua pasang sisi jajar genjang tersebut masing-masing sisinya berhadapan sama panjang dan sejajar. Bangun datar jajar genjang memiliki sifat atau karakteristik yang dapat membedakan jajar genjang dengan jenis bangun datar segiempat yang lainnya.
SIFAT-SIFAT JAJAR GENJANG:
Memiliki 4 buah titik sudut.Memiliki 2 pasang sisi dengan ukuran yang sama panjang dan sejajar
Memiliki 2 sudut yang berdekatan yang besarnya 180° atau saling berpelurus
Memiliki 2 pasang sudut lancip dan 2 pasang sudut tumpul, serta masing-masing sudut saling berhadapan
Bangun datar jajar genjang tidak memiliki simetri putar yang tidak memiliki simetri lipat
Memiliki 2 diagonal dengan ukuran yang tidak sama besar
Rumus keliling jajar genjang:
Keliling = 2 x ( a x t)
Rumus luas jajar genjang:
Luas = a x t