Secara bahasa, kata ikhlas artinya murni, tidak bercampur dengan yang lainnya. Dengan demikian ikhlas adalah memurnikan sesuatu. Sedangkan secara terminologis ikhlas adalah mengerjakan amal perbuatan lillahi ta’ala, semata-mata karena Allah SWT, tidak karena yang lainnya. Hanya mengharap ridho Allah SWT, satu-satunya motivasi dari sikap ikhlas.
Jadi, ikhlas adalah suatu sikap yang menjadikan niat hanya untuk Allah SWT dalam melakukan amalan ketaatan. Jadi, amalan ketaatan tersebut dilakukan dalam rangka mendekatkan diri pada Allah SWT bukan kepada pujian dari manusia.
Jawaban:
Untuk mencari Ridha Allah SWT
Penjelasan:
Secara bahasa, kata ikhlas artinya murni, tidak bercampur dengan yang lainnya. Dengan demikian ikhlas adalah memurnikan sesuatu. Sedangkan secara terminologis ikhlas adalah mengerjakan amal perbuatan lillahi ta’ala, semata-mata karena Allah SWT, tidak karena yang lainnya. Hanya mengharap ridho Allah SWT, satu-satunya motivasi dari sikap ikhlas.
Jadi, ikhlas adalah suatu sikap yang menjadikan niat hanya untuk Allah SWT dalam melakukan amalan ketaatan. Jadi, amalan ketaatan tersebut dilakukan dalam rangka mendekatkan diri pada Allah SWT bukan kepada pujian dari manusia.
semoga membantu;)
Jawaban:
untuk mencari ridha Allah swt
Penjelasan:
maaf kalau salah