Tuliskan persamaan bagian mata manusia dengan kamera beserta penjelasannya! Tolong jawab dgn benar
Ackerman
Mata memiliki bagian lensa yang berbentuk cembung danjuga lensa pada kamera berbentuk cembung mengapa lensa cembung ? karena bayangan benda dari lensa cembung berbentuk maya dan tegak, bagian pupil mata dapat berakomodasi agar kita dapat melihat benda yang awalnya buram menjadi jelas begtu juga kamera sudah pasti kamera dapat berakomodasi (berakomodasi pada mata contohnya pada saat kita duduk di bangku sekolah dan saat guru menulis di papan tulis kita merengutkan wajah agar terlihat jelas)
0 votes Thanks 1
indirakusuma
Persamaan bagian mata manusia dengan kamera 1. pengatur masuknya cahaya pada mata disebut Iris, pada kamera disebut diafragma 2. mata dan kamera memiliki lensa cembung 3. memiliki layar yang berfungsi menangkap bayangan.. pada mata disebut retina, pada kamera disebut flat film 4. mata dan kamera sama-sama merupakan alat optik karena berhubungan dengan cahaya 5. mata dan kamera sama-sama mempunyai ruang gelap di dalamnya
1. pengatur masuknya cahaya pada mata disebut Iris, pada kamera disebut diafragma
2. mata dan kamera memiliki lensa cembung
3. memiliki layar yang berfungsi menangkap bayangan.. pada mata disebut retina, pada kamera disebut flat film
4. mata dan kamera sama-sama merupakan alat optik karena berhubungan dengan cahaya
5. mata dan kamera sama-sama mempunyai ruang gelap di dalamnya