Pankreas itu dapat dikatakan sebagai kelenjar endokrin dan kelenjar pencernaan. Untuk fungsinya sebagai kelenjar makanan, ada beberapa jenis enzim yang dihasilkan, diantaranya • Amilase = Mengubah amilum menjadi maltosa atau glukosa • Lipase = Mengubah lemak menjadi gliserol • Tripisin = Mengubah protein atau dipeptida menjadi asam amino
Verified answer
Pankreas itu dapat dikatakan sebagai kelenjar endokrin dan kelenjar pencernaan. Untuk fungsinya sebagai kelenjar makanan, ada beberapa jenis enzim yang dihasilkan, diantaranya
• Amilase = Mengubah amilum menjadi maltosa atau glukosa
• Lipase = Mengubah lemak menjadi gliserol
• Tripisin = Mengubah protein atau dipeptida menjadi asam amino
Jadi, jawabannya yang
(C)