SUATU SIKAP YG TERSEMBUNYI TERHADAP ORANG- ORANG LAIN ATAU TERHADAP UNSUR-UNSUR KEBUDAYAAN SUATU GOLONGAN TERTENTU?
ALBAB18KONTRAVENSI Sikap mental yang tersembunyi terhadap orang lain atau terhadap unsur kebudayaan suatu golongan tertentu. Kontravensi ditandai oleh ketidaksukaan yang disembunyikan, kebencian, keraguan, dan ketidakpastian.
Sikap mental yang tersembunyi terhadap orang lain atau terhadap unsur kebudayaan suatu golongan tertentu. Kontravensi ditandai oleh ketidaksukaan yang disembunyikan, kebencian, keraguan, dan ketidakpastian.
Bentuk-bentuk kontravensi:
Umum (penolakan, perlawanan, protes, dll.)Sederhana (memaki, menyangkal, mencerca)Intensif (penghasutan, gosip)Rahasia (pengkhianatan)Taktis (menganggu lawan, provokasi, intimidasi, dll.)