Suatu gas menempati ruang tertutup dengan volume 50 Liter dan tekanan 4 atmosfer. Jika gas tersebut mengalami kenaikan suhu sebesar 68,25oC, tentukan: Volume gas untuk tekanan tetap Pertambahan tekanan gas untuk volume tetap Volume gas jika gas tidak mengalami perubahan suhu, tetapi tekanannya dinaikkan menjadi 10 atmosfer.
V1 = 50 L, V2 = ___?
P1 = 4 atm, P2 = 10 atm
suhu tetap
P2 V2 = P1 V1
V2 = (P1 / P2) V1
V2 = (4 /10) • (50 L)
V2 = ¼ • (50 L)
V2 = 12,5 L ← jwb