mhyftaPPKI di bentuk pada tanggal 9 Agustus 1945 sebagai pengganti BPUPKI yang di bubarkan karena sudah selesai dalam menjalankan tugasnya.keanggotaan PPKI awalnya berjumlah 22 orang yang terdiri dari 1 orang ketua yaitu Ir.Soekarno ,1 orang wakil ketua yaitu Drs.Moh.Hatta serta 20 orang sebagai anggota yang kemudian tanpa sepengatahuan Jepang keanggotaan PPKI di tambah 6 orang sehingga anggota PPKI berjumlah 22 orang .Pada tanggal 9 Agustus 1945 penguasa perang Jepang tertinggi di seluruh Asia Tenggara,Jenderal Besar Terauci memanggil Ir.Soekarno,Drs.Moh.Hatta dan Dr.K.R.T.Radjiman Wedyodiningrat yang di panggil ke Dalat (Vietnam Selatan ),sebagai markas besar Terauci.Di Dalat mereka mendapat penjelasan dari Terauci bahwa pemerintah kemaharajaan telah memutuskan untuk memberikan kemerdekaan kepada Indonesia yang pelaksanaan nya diserahkan kepada PPKI .Di beritahukan juga bahwa wilayah Indonesia akan meliputi seluruh bekas wilayah Hindia Belanda yang pelaksanaannya tidak dapat serentak seluruh Indonesia akan tetapi bagian demi bagian sesuai kondisi setempat.
1 votes Thanks 1
yudiutm
Kalau gak salah suasananya tegang, soalnya pljrn kls 7 tu udh lupa