santidj
1. Slide Up Slide artinya menyelipkan. Jadi Slide Up adalah menyelipkan/ menggelincirkan jari pada senar di permukaan fretboard dari nada rendah ke nada tinggi. 2. Slide Down Teknik ini sama seperti Slide Up, yang membedakan adalah jika Slide Up dibunyikan dari nada rendah ke tinggi, sedangkan Slide Down dibunyikan dari nada tinggi ke rendah 3. Hammer On Hammer On adalah teknik memukul senar dari fret satu ke fret yang lain dengan hanya menggunakan satu kali petikan. 4. Pull Off Pull Off adalah kebalikan dari Hammer On 5. Alternate Picking Pick artinya petik, jadi Alternate Picking adalah memetik senar ke atas dan ke bawah ( Up Down ), walaupun teknik ini terdengarnya simple, namun jika kita memainkannya menggunakan lebih dari satu senar maka akan lumayan sulit. 6. Bending Bending adalah teknik mengangkat senar dari suatu fret menggunakan jari tangan kiri. 7. Vibrato Vibrato berarti menggetarkan nada. Cara melakukan vibrato adalah dengan melakukan teknik setengah bending di suatu fret namun berulang-ulang. 8. Palm Mute Palm Mute adalah membunyikan nada dengan suara yang agak tersendat. 9.Harmonic Tune Harmonic Tune adalah membunyikan nada yang lepas namun tinggi dan penuh harmoni.
Slide artinya menyelipkan. Jadi Slide Up adalah menyelipkan/ menggelincirkan jari pada senar di permukaan fretboard dari nada rendah ke nada tinggi.
2. Slide Down
Teknik ini sama seperti Slide Up, yang membedakan adalah jika Slide Up dibunyikan dari nada rendah ke tinggi, sedangkan Slide Down dibunyikan dari nada tinggi ke rendah
3. Hammer On
Hammer On adalah teknik memukul senar dari fret satu ke fret yang lain dengan hanya menggunakan satu kali petikan.
4. Pull Off
Pull Off adalah kebalikan dari Hammer On
5. Alternate Picking
Pick artinya petik, jadi Alternate Picking adalah memetik senar ke atas dan ke bawah ( Up Down ), walaupun teknik ini terdengarnya simple, namun jika kita memainkannya menggunakan lebih dari satu senar maka akan lumayan sulit.
6. Bending
Bending adalah teknik mengangkat senar dari suatu fret menggunakan jari tangan kiri.
7. Vibrato
Vibrato berarti menggetarkan nada. Cara melakukan vibrato adalah dengan melakukan teknik setengah bending di suatu fret namun berulang-ulang.
8. Palm Mute
Palm Mute adalah membunyikan nada dengan suara yang agak tersendat.
9.Harmonic Tune
Harmonic Tune adalah membunyikan nada yang lepas namun tinggi dan penuh harmoni.
6 Arpegio 7. Ascending 8. Descending 9. Barre 10. Range