Sebutkan persamaan dan perbedaan antara periodisasi dan kronologi
windyjilan1. Periodisasi merupakan pembabakan waktu dalam sejarah berdasarkan dimensi ruang (spasial), waktu (temporal), dan tema tertentu (tematis) Rentang waktu yang panjang menjadikan perjalanan sejarah mengalami beberapa perubahan. Periodisasi sejarah biasanya didasarkan pada masalah actual atau momentum tertentu. Bagi masyarakat tradisional, periodisasi sejarah biasanya didasarkan pada kekuasaan kerajaan atau raja. Untuk sejarah biasanya didasarkan pada kekuasaan kerajaan atau raja. Untuk masyarakat modern biasanya didasarkan pada peristiwa politik. 2. Pembabakan periodisasi sejarah Indonesia adalah sebagai berikut :a. Zaman Praaksara b. Zaman Hindu-Budha c. Zaman Islam d. Zaman Kolonial e. Zaman Pendudukan Jepang f. Zaman Kontemporer (Revolusi Kemerdekaan, Orde Lama, Orde Baru, dan Reformas
0 votes Thanks 2
windyjilan
Kronologi
Kronologi adalah urutan peristiwa yang dimulai dari peristiwa yang paling awal terjadi sampai yang terakhir terjadi. Kata kronologi berasal dari bahasa Yunani, yaitu chromos (waktu) dan logos (ilmu). Secara harfiah, kronologi berarti ilmu tentang waktu. Kronologi sejarah dapat disusun berdasarkan hari kejadian atau tahun terjadi peristiwa sejarah.
No.
2. Pembabakan periodisasi sejarah Indonesia adalah sebagai berikut :a. Zaman Praaksara
b. Zaman Hindu-Budha
c. Zaman Islam
d. Zaman Kolonial
e. Zaman Pendudukan Jepang
f. Zaman Kontemporer (Revolusi Kemerdekaan, Orde Lama, Orde Baru, dan Reformas