Sebuah kerucut dibuat dari selembar seng berbentuk setengah lingkaran yang berdiameter 28cm. tentukan panjang jari-jari alas kerucut yang terbentuk! terima kasih:)
HyukInsomnia
Diameter 1/2 lingkaran = 28 cm -> r = 14 cm keliling 1/2 lingkaran = keliling alas kerucut
keliling 1/2 lingkaran = keliling alas kerucut
kll 1/2 lingkaran = 2πr
kll = πr
kll =
kll = 22. 2 = 44 cm
keliling alas kerucut = 44 cm
keliling alas kerucut = 2πr
44 cm = 2 r
44 cm = r
r =
r= 7 cm
jadi, jari-jari kerucutnya adalah 7 cm