Irwan pergi ke sekolah naik sepedaa. Jarak dari rumah ke sekolah 1,8 km dan kecepatan sepedanya konstan sebesar 3 m/s. Jika sekolah dimulai pukul 7.00 , paling lambat irwan harus berangkat dari rumah pukul...
BelajarSukses
S(jarak) = 1,8 km= 1.800 meter Kecepatan sepeda konstan (v) = 3m/s
fairuzA1
Diketahui : S = 1,8 km atau 1800 m V = 3 m/s Ditanya : Jam berapa Irwan harus berangkat dari rumah? Jawab : t = S/V = 1800 m : 3 m/s = 600 s atau 10 menit 07.00 - 10 menit = 06.50 jadi, Irwan harus berangkat paling lambat jam 06.50
Kecepatan sepeda konstan (v) = 3m/s
t= s/v
t= 1800/3
t= 600 detik
t= 600 detik:60
t= 10 menit
Jadi, Irwan harus berangkat pukul
= 07.00 - 10 menit = Pukul 06.50 <----- jawaban
"Mohon jadikan sbg jawabn yg terbaik ya,,,"
S = 1,8 km atau 1800 m
V = 3 m/s
Ditanya :
Jam berapa Irwan harus berangkat dari rumah?
Jawab :
t = S/V
= 1800 m : 3 m/s
= 600 s atau 10 menit
07.00 - 10 menit = 06.50
jadi, Irwan harus berangkat paling lambat jam 06.50