1. sebuah benda dikatakan bergerak jika... a. kedudukan benda tersebut berubah terhadap benda lain b. jaraknya terhadap benda lain tidak berubah c. jarak benda itu jauh d. lintasan benda tersebut lurus 2. suatu benda dikatakan berpindah jika... a. posisi benda itu tetap b. posisi benda itu berubah c. posisi benda tidak berubah d. benda tidak bergerak 3. satuan kecepatan dalam satuan SI adalah... a. km/jam b. km/s c. m/s d. cm/s 4. bila jarak antara titik titik yang berdekatan pada pita pewaktu ketika semakin jauh, maka... a. kecepatan konstan b. kecepatan makin kecil c. kecepatan makin besar d. kecepatan tetap 5. perhatikan pernyataan berikut. 1. gerak balok dibidang miring 2. mobil yang melaju dengan kecepatan tetap 3. gerakan benda yang dilempar vertikel ke atas 4. gerak mobil mainan pada tempat yang datar yang termasuk gerak lurus berubah beraturan dari pernyataan di atas adalah... a. 1 & 2 b. 1 & 3 c. 1 & 4 d. 2 & 4 6. gerak dipercepat beraturan terjadi pada... a. kereta api yang meluncur pada rel b. kapal laut yang meluncur di laut c. kendaraan menyusul kendaraan lain d. buah kelapa yang jatuh dari pohon 7. suatu bola yang digelindingkan dari puncak jalan tanjakan akan bergerak... a. diperlambat b. dipercepat c. beraturan d. tak tentu 8. perpindahan sebuah benda ditunjukkan oleh grafik. pernyataan yang benar dari grafik tersebut adalah... a. kelajuan benda 1 m/s b. benda berpindah sejauh 1 m tiap 2 sekon c. benda bergerak dalam waktu 4 sekon d. percepatan benda 1 m/s217
Answer

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.