1. Tindakan yang diambil oleh aparat keamanan untuk mencegah terjadinya tindak penyimpangan disebut dengan tindakan ... . a. persuasif c. represif b. kuratif d. preventif 2. Penggerebekanrumahyangdidugasarangterorismerupakansuatubentuk tindakan ... . a. persuasif c. represif b. kuratif d. preventif 3. Pola tingkah laku masyarakat di sekitar asrama militer akan menunjukkan kemiripan dengan pola militer juga. Hal ini merupakan dampak adanya pengendalian sosial yang bersifat ... . a. coersif c. represif b . primer d . institusional 4. Berikut adalah pranata sosial yang dapat melakukan pengendalian sosial, kecuali ... . a. pranata keluarga c. pranata politik b . pranata pendidikan d . lembaga keuangan 5. Bentukpengendaliansosialyangmemilikisifattegasdannyatasertaefektif digunakan sebagai pengendali sosial adalah ... . a. agama c. hukuman b. teguran d. gosip 6. Tujuan utama pengendalian sosial adalah ... . a. menciptakan masyarakat yang adil dan makmur b. mengekang/mengisolasi para pelaku penyimpangan sosial c. terciptanya keselarasan dan keteraturan dalam kehidupan ber- masyarakat d. terbentuknya masyarakat yang homogen sehingga terhindar dari per- tentangan dan perpecahan 7. Saatgosiptidakmampumengubahsuatukeadaanyangmenyimpang,maka bentuk pengendalian berikutnya adalah ... . a. kekerasan c. hukuman b. teguran d. melalui jalur agama 8. Pengendalian institusional adalah pengendalian sosial yang dilakukan oleh ... . a. guru c. guru b. lembaga sosial d. tokoh adat
Answer

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.