16. Berikut ini yang bukan termasuk asas penyelenggaraan otonomi daerah adalah ... a. asas efisiensi b. asas kepemimpinan c. asas akuntabilitas d. asas profesionalitas 17. DPRD dalam menyelenggarakan pemerintahan daerah mempunyai fungsi yang strategis, yaitu ... a. legislasi, anggaran dan pengawasan b. kebijakan, pengawasan dan organisasi c. manageman, legislasi dan anggaran d. kontrol, pengawasan dan legislasi 18. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1. Mengelola aparatur daerah 2. Memungut pajak daerah dan retribusi daerah 3. Mendapatkan sumber – sumber pendapatan lain yang sah 4. Mewujudkan keadilan dan pemerataan Dari pernyataan diatas yang merupakan hak daerah dalam penyelenggaraan otonomi ditunjukkan pada nomor ... A. a. 1,2 dan 3 B. b. 1 dan 3 C. c. 2 dan 4 D. d. 4 benar 19. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1. Dekonsentrasi 2. Desentralisasi 3. Tugas Pembantuan 4. Otonomi Pemerintah pusat dalam menyelenggarakan pemerintahan di daerah otonom menggunakan asas yang ditunjukkan pada nomor ... A. a. 1,2 dan 3 B. b. 1 dan 3 C. c. 2 dan 4 D. d. 4 benar 20. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1. Memimpin penyelengaraan pemerintahan daerah berdasarkan kebijakan yang ditetapkan bersama dengan DPRD 2. Menyusun dan mengajukan rancangan Perda tentang APBD kepada DPRD untuk dibahas dan ditetapkan bersama 3. Mengupayakan terlaksananya kewajiban – kewajiban daerah 4. Memimpin penyelengaraan pemerintahan daerah berdasarkan kepemimpinan yang adil, tegas dan berwibawa. Kepala daerah dalam mengatur dan menyelenggarakan urusan sendiri pemerintahannya mempunyai tugas dan wewenang yang ditunjukkan pada nomor .. a. 1, 2 dan 3 b. 1 dan 3 c. 2 dan 4 d. 4 benar.
Answer

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.