Perbandingan panjang dengan lebar sebuah persegi panjang adalah 7 : 5 .Keliling persegi panjang tersebut 48 cm. selisih panjang dan lebar persegi panjang adalah.... ( tolong pakai cara)
A. 3 cm. C.5 cm B.4 cm. D. 6 cm
ataSHKJ
P=7x l=5x maka selisih panjang dan lebar = 7x-5x = 2x
l=5x
maka
selisih panjang dan lebar = 7x-5x = 2x
48=2(7x+5x)
24=12x
x=24/12
x=2
selisih panjang dan lebar = 2(2) = 4 cm
(b)