Perancang tekstil berdasarkan struktur pada umumnya dilaksanakan pada waktu pembuatan kain,kecuali A.anyaman tenun B.Jeratan C.Bordir D.Batik
gumantinr
Kategori : seni budaya - kerajinan tekstil kelas : SMP IX
jawabannya ada dua :C dan D karena batik dan bordir termasuk dalam perancangan setelah pembuatan kain selesai.
pembahasan: proses perancangan tekstil ada tiga, yaitu: 1) perancangan berdasarkan struktur pada waktu pembuatan kain. contohnya: - anyaman tenun - jeratan - jalinan renda 2) perancangan berdasarkan permukaan yang dilaksanakan setelah pembuatan kain selesai. contohnya: - batik - sulaman - bordir - songket 3) perancangan penerapan hasil tekstil yang dilaksanakan setelah kain menjadi pakaian
kelas : SMP IX
jawabannya ada dua :C dan D
karena batik dan bordir termasuk dalam perancangan setelah pembuatan kain selesai.
pembahasan:
proses perancangan tekstil ada tiga, yaitu:
1) perancangan berdasarkan struktur pada waktu pembuatan kain. contohnya:
- anyaman tenun
- jeratan
- jalinan renda
2) perancangan berdasarkan permukaan yang dilaksanakan setelah pembuatan kain selesai. contohnya:
- batik
- sulaman
- bordir
- songket
3) perancangan penerapan hasil tekstil yang dilaksanakan setelah kain menjadi pakaian