Peranan ibu di dalam mendidik anaknya dibedakan menjadi tiga, pertama, ibu sebagai pemenuh kebutuhan anak. Kedua, ibu sebagai suri teladan bagi anak. Ketiga, ibu sebagai pemberi motivasi bagi kelangsungan kehidupan anak. Peranan ibu sebagai pemenuh kebutuhan bagi anak. Ini sangat penting terutama ketika dalam kebergantungan total terhadap ibunya, yakni berusia 0–5 tahun. Pada saat itu, anak sangat bergantung pada ibu. Kemudian tetap berlangsung sampai periode anak sekolah, bahkan menjelang dewasa.
1. Paragraf diatas merupakan bagian ...... teks tanggapan kritis. a. evaluasi b. penegasan ulang c. dekripsi teks d. interpretasi 2. kalimat utama paragraf diatas adalah.... 3. berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf diatas termasuk paragraf....
IvanRajendra
1.c. deskripsi reks karena mengandung definisi dan peranan ibu 2. peranan ibu dibedakan menjadi 3 karena menurut saya mengandung dan menjadi inti dari teks tersebut 3. paragraf deduktif karena kalimat utamanya berada di awal
2. peranan ibu dibedakan menjadi 3 karena menurut saya mengandung dan menjadi inti dari teks tersebut
3. paragraf deduktif karena kalimat utamanya berada di awal