wiske
Pengertian zakat menurut istilah adalah jumlah harta tertentu yang wajib dikeluarkan oleh orang yang beragama Islam dan diberikan kepada golongan yang berhak menerimanya (fakir miskin dan sebagainya) menurut ketentuan yang telah ditetapkan oleh syarak.
1 votes Thanks 2
divadila43
Zakat fitrah menurut istilah adalah zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap orang islam lelaki atau perempuan, tua atau muda, untuk dirinya sendiri dan orang islam yang wajib ia nafkahi dengan cara mengeluarkan bahan makanan pokkok sesuai kadar yang ditentukan oleh syariat islam zakat mal menurut istilah adalah membersihkan harta dengan mengeluarkan sebagian kecil dari harta yang dimiliki seorang muslim untuk diberikan kepada orang-orang yang berhak menerimanya (mustahik) sesuai dengan ketentuan syariat islam
zakat mal menurut istilah adalah membersihkan harta dengan mengeluarkan sebagian kecil dari harta yang dimiliki seorang muslim untuk diberikan kepada orang-orang yang berhak menerimanya (mustahik) sesuai dengan ketentuan syariat islam