varlordKelas : X (1 SMA) Pelajaran : IPS (Sosiologi) Kategori : Pengertian, Ciri & Hakikat Sosiologi Kata Kunci : Terminologi, Pengertian, Tugas Sosiologi
Secara terminologi atau istilah, pengertian Sosiologi adalah ilmu yang fokus mempelajari interaksi di antara manusia dalam masyarakat. Sosiologi juga diartikan sebagai ilmu yang mempelajari hubungan di antara manusia atau human relationship.
Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang fokus mempelajari masyarakat dalam konteks menyeluruh dan hubungan antara manusia dengan manusia lainnya, hubungan antara manusia dengan kelompok serta hubungan kelompok dengan kelompok lainnya baik itu yang bentuknya formal maupun material dan baik itu statis atau pun dinamis.
Catatan:
Terminologi berasal dari bahasa latin yakni Terminus yang aerinya adalah ilmu mengenai istilah dan pengunaannya. Terminologi mengkaji pembentukan serta keterkaitan suatu istilah dengan suatu budaya.
2 votes Thanks 5
TiØnèēs
Secara terminologi sosiologi adalah : ilmu yang mempelajari hubungan interaksi sosial dengan sesama manusia
Pelajaran : IPS (Sosiologi)
Kategori : Pengertian, Ciri & Hakikat Sosiologi
Kata Kunci : Terminologi, Pengertian, Tugas Sosiologi
Secara terminologi atau istilah, pengertian Sosiologi adalah ilmu yang fokus mempelajari interaksi di antara manusia dalam masyarakat. Sosiologi juga diartikan sebagai ilmu yang mempelajari hubungan di antara manusia atau human relationship.
Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang fokus mempelajari masyarakat dalam konteks menyeluruh dan hubungan antara manusia dengan manusia lainnya, hubungan antara manusia dengan kelompok serta hubungan kelompok dengan kelompok lainnya baik itu yang bentuknya formal maupun material dan baik itu statis atau pun dinamis.
Catatan:
Terminologi berasal dari bahasa latin yakni Terminus yang aerinya adalah ilmu mengenai istilah dan pengunaannya. Terminologi mengkaji pembentukan serta keterkaitan suatu istilah dengan suatu budaya.
ilmu yang mempelajari hubungan interaksi sosial dengan sesama manusia
__selesai__