May 2021 1 13 Report
Pelajaran PKLH
Kelas 5

Pertanyaan :
1. Apa Yang Terjadi Jika Jalan Yang Dibangun Tidak Tersertai dengan Pembangunan Saluran Air ?

2. Apa Yang Harus Dipersiapkan Untuk Mencegah Terjadinya Banjir Akibat Pengupasan Lahan Untuk Permukiman ?

3. Kesadaran Masyarakat Untuk Menjaga Ketertiban Dan Kebersihan Di Tempat Umum Sangat Rendah . Bagaimana Langkah Yang Tepat Untuk Mengatasi Permasalahan Ini ?

4. Penebangan Kayu Secara Liar Mengancam Kelestarian Lingkungan . Selain Itu , Membuat Hutan Menjadi Gundul Juga Membuat Kayu Menjadi Langka . Bagaimana Cara Mengatasi Kedua Permasalahan Tersebut ?

5. Kondisi Kota Balikpapan Tidak Sedikit Yang Berupa Bukit Dan Pesisir . Kedua Wilayah Tersebut Rawan Bencana , Seperti Longsor , Banjir , Dan Abrasi . Apa Langkah - Langkah Pemerintah Kota Balikpapan Untuk Mengatasi Permasalahan Pembangunan Tempat Tinggal Di Wilayah Rawan Bencana Tersebut ?

- SELAMAT MENGERJAKAN -

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.