" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Harga beli 1 lusin (12 buah) = 360.000Harga jual Rp.34.500/buah
Harga jual 1 lusin = 12 x 34.500 = 414.000
Untung = 414.000 - 360.000
= 54.000,-
54.000 = (360.000/100) persen untung
54.000 = 3.600 %
% = 54.000/3.600
% = 15.
Maka untung pedagang = 15%…
Verified answer
Diket:1 lusin = 12 buah
12 buah=Rp 360.000
Dijual dengan harga 34.500/buah
Jawab:
=> = 34.500 x 12
= Rp. 414.000
=> Untung= Harga Jual-Harga Beli
= Rp 414.000 - Rp 360.000
= Rp. 54.000
Untung
=> Untung (%)= ---------------------- 100%
Harga Beli
54.000
= ----------------------- 100%
360.000
5.400.000
= ----------------------- %
360.000
= 15 % persentase untung
Jadi, jawabannya adalah (b)