May 2021 1 16 Report
Bu maudy membuka bisnis yg sedang viral yaitu tanaman hias jenis daun yaitu aglonema. Beliau membeli dari petani seharga Rp.4.000.000 dengan daun 900pcs. Bu maudy ingin memindahkan kedalam pot tanah liat agar nilai jualnya semakin tinggi.

Harga pot keramiknya 15.000/pcs. Membeli media, sekam bakar dan tanah

menghabiskan Rp.1.000.000, Beliau juga menggait selebram untuk media promsinya

dengan fee Rp.200.000. bisnis akan dibuka bulan depan yg berencana akan menjual 1

pot berisi 3 daun janda bolong dengan keuntungan 200%. Berapa harga jual 1 pot aglonema tersebut ?​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.