May 2021 1 58 Report
Pada saat Ulangan Harian , Ahmad merasa kesulitan dalam mengerjakan soal-soal. Ahmad menyesal karena semalam tidak belajar. Padahal dia sudah berjanji untuk belajar setiap hari supaya membahagiakan ayah ibunya. Dia sedih, tidak bisa mengerjakan soal Ulangan . Ingin sekali dia membuka catatan buku yang ada di dalam laci meja. Dia berharap bisa mendapatkan nilai yang baik. Namun tiba-tiba dia ingat nasihat orang tuanya . Dengan mencontek, berarti Ahmad sudah berbohong kepada dirinya sendiri , berbohong kepada orang tua dan guru serta berbohong kepada Allah SWT. Ahmad sadar dan segera Istighfar . Sifat Ahmad merupakan upaya meneladani sifat Rasul, yaitu ....

a Shiddiq
b Fathonah
c tabligh
d amanah

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.