C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar! 1. Sebutkan urutan gerakan lompat di atas 4. Sebutkan dua jenis latihan senam ke- peti lompat! tangkasan tanpa alat! 2. Sebutkan minimal 3 latihan penguatan 5. Sebutkan minimal 3 gerakan dasar di atas kaki sebelum melatih keseimbangan! balok keseimbangan! 3. Sebutkan minimal 3 manfaat ayunan lengan saat melakukan gerakan senam, baik senam ketangkasan maupun senam irama!
jawaban
nomer 1.siapkan kaki terkuat.
tolakan kaki tersebut hingga badan melambung keatas.
bila sudah hampir jauh.
sejajarkan 2 kaki untuk tumpuan mendarat.
lakukan beberapa Kali lagi.
nomer 2.
joging
lompat jauh
lompat tinggi
lari cepat
nomer 3.
meningkatkan kekuatan otot lengan.
melancarkan peredaran darah.
meningkatkan kesehatan otot bahu
nomer 4.
Tolakan.
Melayang.
lompat kangkang
nomer5.
gerakan dasar diatas balok keseimbangan antara lain: *kaki diangkat 1. *gaya pesawat terbang. *tangan di bawah menjadi seperti kaki.