P dan Q dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 40 hari. Jika P dan R bekerja bersama, pekerjaan itu selesai dalam 20 hari. Jika Q dan R bekerja sama, pekrjaan itu selesai dalam 24 hari. Berapa hari jika Q mengerjakan pekerjaan itu sendiri?
anggar1997
P + Q = 40 P + R = 20 P = 20 - R Q + R = 24 Q = 24 - R
===>>> P + Q = 40 20 - R + 24 - R = 40 44 - 2R = 40 - 2R = - 4 R = 2 ===>>> Q + R = 24 Q + 2 = 24 Q = 24 - 2 Q = 22
SEMOGA MEMBANTU ^_^
2 votes Thanks 3
nuilmarz
Jika P dan Q bekerjasama maka pekerjaan akan selesai dalam 40 hari. Seharusnya jika Q bekerja sendiri maka pekerjaan akan selesai lebih lama lagi
nuilmarz
Tidak mungkin lebih cepat dari 40 hari, jika Q bekerja sendirian
P + R = 20
P = 20 - R
Q + R = 24
Q = 24 - R
===>>>
P + Q = 40
20 - R + 24 - R = 40
44 - 2R = 40
- 2R = - 4
R = 2
===>>>
Q + R = 24
Q + 2 = 24
Q = 24 - 2
Q = 22
SEMOGA MEMBANTU ^_^
1/p + 1/r = 1/20.....(2)
1/q + 1/r = 1/24....(3)
..
kurangkan (1) dan (2)
1/q - 1/r = 1/40 - 1/20 = - 1/40
1/q + 1/r = 1/24
jumlahkan
2/q = 1/60
q sendiri = 60/2 = 30 hari