Persamaan lintasan sebagai fungsi waktu x(t) = -5t² + 20t - 10
Persamaan kecepatan sebagai fungsi waktu merupakan turunan pertama dari lintasan sebagai fungsi waktu terhadap variabel waktu v(t) = dx/dt = x' = -10t + 20
Kecepatan awal saat t = 0 v(0) = -10 ·(0) + 20 = 20 m/s ← jawaban
Persamaan lintasan sebagai fungsi waktu
x(t) = -5t² + 20t - 10
Persamaan kecepatan sebagai fungsi waktu merupakan turunan pertama dari lintasan sebagai fungsi waktu terhadap variabel waktu
v(t) = dx/dt = x'
= -10t + 20
Kecepatan awal saat t = 0
v(0) = -10 ·(0) + 20
= 20 m/s ← jawaban