Mengapa keutuhan NKRI perlu dijaga dan dipertahankan
Mengapa dalam menghadapi pihak-pihak yang ingin memisahkan diri dari NKRI kita perlu mengedepankan musyawarah dan diplomasi ?
Kaka07072002
Karena jika keutuhan tidak dijaga, NKRI dapat terpecah belah, dan juga kehidupan warganya dapat terombang-ambing, pertikaan terjadi dimana-mana.
Karena sesuai dengan sila ke3 PERSATUAN INDONESIA, NKRI tidak akan membiarkan pihak-pihak yang ingin memisahkan diri dari Indonesia, dan Indonesia pun akan memilih jalan musyawarah dan diplomasi agar seluruh pihak mendapat hak yang sama rata.
Karena sesuai dengan sila ke3 PERSATUAN INDONESIA, NKRI tidak akan membiarkan pihak-pihak yang ingin memisahkan diri dari Indonesia, dan Indonesia pun akan memilih jalan musyawarah dan diplomasi agar seluruh pihak mendapat hak yang sama rata.