Mengapa ir.soekarno memberi mandat kepada mr.syariffuddin untuk membentuk pemerintah darurat republik indonesia (PDRI)?
mariaa77
Karena kondisi negara yang saat itu tidak stabil
3 votes Thanks 7
zharanabilazn
Pada saat Agresi Militer Belanda II Ir. Soekarno, Drs. Moh Hatta, Sutan Syahrir dan Suryadarma ditangkap Belanda. Ir. Soekarno dan Drs. Moh Hatta ditawan dan diasingkan ke Pulau Bangka. Sebelum tertangkap Ir. Soekarno telah mengirim mandat lewat radio kepada Menteri Kemakmuran Mr. Syarifuddin Prawiranegara yang berada di Sumatera untuk membentuk Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI). Ini semua bertujuan untuk melindungi wilayah Republik Indonesia dari serangan Belanda pada tanggal 19 Desember 1948 yang dikenal sebagai Agresi Militer Belanda II