Mengapa bandul bisa bergerak bolak-balik setelah pegangan pada beban dilepaskan?
nawangmira03
Jika benda dilepaskan, maka beban akan bergerak ke B, C, lalu kembali lagi ke A. Gaya ini merupakan gaya pemulih karena selalu mempercepat paertikel ke arah titik seimbangnya. Kemudian, gerakan beban akan terjadi berulang secara periodik, dengan kata lain beban pada ayunan melakukan gerak harmonik sederhana.
semoga membantu^.^